BP Jamsostek Rangkul SP Wilayah Riau dorong kesadaran pengusaha akan pentingnya perlindungan Jaminan sosial Pekerja

0
1012

PEKANBARU (HALUANPOS.COM)- Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan atau dikenal dengan BP Jamostek mengajak Serikat Pekerja di Riau untuk terus melakukan pendekatan terhadap perusahaan/pengusaha agar sadar memberikan kewajibannya dalam memberikan perlindungan Jaminan Sosial ketenagakerjaan, hal tersebut dikatakan Dewas BP Jamsostek Yayat Syariful Hidayat saat pertemuan dengan Serikat Pekerja wilayah Riau di Pekanbaru.(6/9)

Hadir dalam pertemuan tersebut, Ketua Korwil Konferdrasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI) Riau, Juandy Hutauruk, Ketua DPD Serikat Pekerja Nasional (SPN) Riau Refranto Lanner N, SH, Deputi Direktur Wilayah Sumbariau Eko Yuyulianda dan Kepala BPJS Ketenagakerjaan pekanbaru Kota Uus Supriyadi.

Menurut Yayat, Serikat Pekerja memiliki peranan penting , bukan hanya sebagai mitra namun juga sebagai bagian dari suksesnya program perlindungan jaminan sosial disuatu. (Rls/wan)

MENARIK DIBACA:  ​DPD-BKPRMI Kota Langsa Mengutuk Keras Pembantaian Rohingnya di Myanmar