PUISI

0
2376
cinta

Sosalisasi Cinta

cinta
cinta

Cinta yang sejenak

Mengingatkan kita

Bahwa keindahan tidak akan bertahan lama

Namun akan sirna ditelan waktu yang berkenlana

 

Akan tetapi dirimu…

Bagaikan agen sosialisasi

Yang memperkenalkan cinta yang hakiki

Yang akan ku bawa sampai mati

 

Segan hatiku mendekatimu

Walau semangat membara di diriku

Hingga membuatku gila akan dirimu

Sampai akhir hayatku

 

Kau adalah narasumber

Sosialisasi cinta

Salam dariku

Penggemarmu..

 

Karya : Abdul Rahman Al Amin, Anggota Komunitas Pena Kelana Indonesia.

” MARI BERKARYA BERSAMA KOMUNITAS PENA KELANA INDNESIA “

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here