For Man : Menjaga Perut Agar Tidak Buncit

0
1340
Foto Ilustrasi
Foto Ilustrasi
Foto Ilustrasi

TIPS – Para pria sering dihadapkan dengan masalah perut yang membucit saat usia beranjak tua. Sebagian besar penyebabnya adalah sering minum alkohol, makan kebanyakan, mengkonsumsi makanan berlemak berlebihan, ngemil pada malam hari, mengkonsumsi makanan yang berbahan pemanis buatan,makanan yang mengandung gas, kurangnya olahraga dan lain sebagainya.

Menghindari agar perut tidak mengalami buncit saat usia tua tersebut maka kami akan berbagi tips bagaimana menghindari perut mengalami buncit saat usia beranjak tua. Sama-sama kita ketahui bahwa perut buncit saat menyiksa orang-orang yang mengalaminya.

Berikut ini tips-tips cara menghindari perut buncit saat usia beranjak tua :

  1. Tidak Berbaring setelah makan

Sehabis makan jangan langsung berbaring karena hal ini bisa menyebabkan perut membucit jika sering dilakukan. Agar terhidar dari yang namanya perut buncit maka jangan lakukan setelah makan langsung berbaring.

  1. Hindari duduk terlalu lama

Duduk terlalu lama menyebabkan perut membucit karena lemak akan mengumpul pada bagian perut sehingga menyebabkan kebuncitan jika dilakukan terus-menerus. Maka dari itu, usahakan setelah duduk selama 1 jam dan luangkan waktu untuk berjalan selama 5-10 menit.

  1. Tidak makan terlalu kenyang

Nabi Muhammad SAW telah memperingati kepada umatnya agar tidak makan terlalu kenyang. Hal ini disampaikan melalui haditsnya yang kira-kira artinya makanlah sebelum lapar dan berhentilah sebelum kenyang.

  1. Banyak berolah raga

Agar lemak makanan tidak menumpuk dibadan maka lakukan olahraga setiap hari baik pagi maupun sore hari. Sehingga lemak tidak menumpuk pada satu bagian saja misalnya pada perut yang menyebabkan perut membuncit.

 

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here