WORLD -- Segmen kartu grafis untuk PC memang didominasi oleh keberadaan AMD dan Nvidia. Meski begitu, bukan berarti brand kartu grafis lain mempunyai kualitas yang lebih rendah jika dibandingkan dua brand tersebut. Sebuah kartu grafis terbaru bernama Matrox C900 memberikan kualitas dan fitur yang tak dipunyai oleh AMD dan Nvidia.
Kemampuan yang dimaksud tersebut adalah fitur untuk mengolah tampilan pada...
KAMPAR -- Bupati Kampar, Jefry Noer saat ini seadng merancang menghasilkan energi terbarukan di Kabupaten Kampar. Hal itu dilakukan untuk mewujudkan Kampar Mandiri Pangan dan Energy yang dimulai dari rumah tangga Mandiri Pangan dan Energy.
Hal itu dikatakannya saat menjadi nara sumber dalam dialog interaktif "Wajah Daerah" di RRI Pekanbaru, Kamis (26/3/2015).
Menurutnya, Kampar memiliki kekayaan melimpah tidak terkelola dengan maksimal...
PEKANBARU- PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mendorong Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) di Provinsi Riau untuk segera go public atau melantai di bursa saham, agar dapat meningkatkan dividen bagi daerah.
Kepala BEI Pekanbaru Emon Sulaeman mengatakan perusahaan yang akan melantai di bursa saham tidak diwajibkan syaratnya tidak sulit, misalnya hanya harus memiliki aset rill minimal Rp5 miliar.
“BEI akan memberikan masukan...
PEKANBARU-- Otoritas Jasa Keuangan mencatat peserta program tabungan Simpanan Pelajar (Simpel) di Riau sudah mencapai 117.911 nasabah.
Kepala OJK Wilayah Riau M. Nurdin Subandi mengatakan siswa-siswi di Riau antusias mengikuti program program Tabungan Simpel sejak diluncurkan oleh Bank Riau Kepri pada Oktober lalu. Pencapaian 117.911 nasabah itu, lanjutnya, melampaui target 100.000 nasabah.
"Artinya, siswa antusias dalam menabung. Karena realisasinya melampaui target...
PEKANBARU - SMA Olahraga kembali akan menerima murid baru pertengahn tahun 2016 ini. Penerimaan murid baru ini disesuaikan dengan cabang olahraga yang akan dibina tahun ini.
Pada rapat Senin lalu (25/1/2016), diputuskan SMA Olahraga akan membina enam cabang olahraga (cabor). Enam cabor tersebut yakni renang, bola voli, tenis meja, atletik, dayung (dragon boat) dan futsal.
Para calon atlet untuk enam cabor...
PEKANBARU- Provinsi Riau mungkin bisa berbangga bisa menjadi penyelenggara Pekan Olahraga Nasional (PON) beberapa waktu lalu. Tapi tahukah kita, kondisi SMA Olahraga Provinsi Riau yang semestinya menjadi tempat lahirnya atlet-atlet berkualitas ternyata cukup memprihatinkan.
Dalam kunjungan Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Riau, Selasa (2/10), Tribun berkesempatan melihat bagaimana kondisi riil sekolah itu. Beberapa fasilitas belum dilengkapi perangkat pendukung. Sementara, kondisi gedung...
PEKANBARU - Untuk memudahkan masyarakat Pekanbaru mendapatkan busana dan peralatan olahraga, Sport Station Plaza Citra menyediakan diskon hingga 70 persen.
"Program ini dihadirkan menyambut perayaan Imlek 2016," kata Store Manager Sport Station Plaza Citra, Dani, Selasa (2/2/2016).
Brand yang diberikan promo diskon tersebut seperti Reebok, Diadora, Converse, Airwalk dan juga Skecher. "Memang tidak semua produk yang diberikan diskon sebesar 70 persen....
PEKANBARU - Sebanyak 14 tim futsal tingkat SMP sederajat bertarung dalam ajang Turnamen Futsal Latansa Cup II 2016, yang digelar di Lapangan Latansa, Jalan Gelugur, Harapan Raya, tanggal 9-13 Februari 2016.
Ke-14 tim SMP sederajat ini dibagi dalam empat grup yang masing-masing terdiri dari dua grup diisi oleh empat tim dan dua grup sisa diisi oleh tiga tim.
Grup A ditempati...
BAGANSIAPIAPI- Informasi yang diperoleh dari masyarakat tidak disia-siakan oleh Tim Opsnal Sat Narkoba Polres Rokan Hilir. Senin (8/2/16) pukul 15.00 WIB, mereka menangkap HN (36) di Jalan Perdagangan, Kelurahan Bagan Barat, kedapatan membawa dua butir pil ekstasi.
Kapolres Rokan Hilir, AKBP Subiantoro SH SIK, Kasat Narkoba Polres Rokan Hilir, AKP Rihold S.Kom, melalui Kasubag Humas Polres, Aiptu Yusran Pangeran Chery,...
SIAK- Pengadilan Negeri (PN) Siak, Rabu (10/2/16) menggelar sidang perkara perampokan bank mandiri Lubuk Dalam. Dengan agenda, vonis terhadap terdakwa Sugianto (27) yang merupakan security pada Bank Mandiri tersebut. Diketahui dalam persidangan bahwa merupakan otak pelaku perampokan tersebut, yang mana bank mandiri mengalami kerugian sekitar Rp1,4 miliar.
Majelis hakim yang diketuai M Navis dan dibantu dua hakim anggota yakni Riska...