Kolaborasi Kebaikan, DJKN Kanwil RSK Bersama IZI Salurkan Bantuan Paket Sembako di Kelurahan Jadirejo dan Panti Asuhan Asyiyah
admin -0
PEKANBARU, (HALUANPOS.COM )20 Maret 2025 - Dalam rangka berbagi kebahagiaan di bulan suci Ramadhan 1446 H, Direktorat Jenderal Keuangan Negara (DJKN) Kantor Wilayah Riau, Sumatera Barat, Kepulauan Riau (RSK) Bersama Inisiatif Zakat Indonesia (IZI) perwakilan Riau menyalurkan 55 paket sembako kepada masyarakat jalan papaya RT 03 RW 04, Kelurahan Jadirejo, Kecamatan Sukajadi dan menyalurkan bantuan sembako kepada Panti Asuhan...
KUALU (HALUANPOS.COM)- Wujud Nyata dan peduli Perusahaan Listrik Negara (PLN) kepada Masyarakat yang membutuhkan melalui Yayasan Baitul Mal (YBM) PLN UID Riau Kepri menyerahkan bantuan Sembako Kepada para Mustahik yang di pandang berhak menerima,
Manajer ULP Kampar, Fransiscus Indra E.N langsung turun mengantarkan paket Sembako kepada sejumlah penerima bertempat di Desa Kualu Masjid As Sakinah. Kedatangan nya bersama rombongan disambut...
KUALU ( HALUANPOS.COM)- Memeriahkan Peringatan Nuzul Qur'an 17 Ramadhan 1446H/2025M Pengurus Masjid Bersama Panitia Ramadhan Menggelar Berbagai Perlombaan untuk anak-anak hal ini disampaikan oleh Ketua Masjid Sakinah Muhammad Sergio Vernando.
" Alhamdulillah ramadhan tahun 2025 ini kita masih membuat semarak Nuzul Qur'an dengan berbagai Lomba, seperti Lomba Azan, Tahfiz Ayat, dan Cerdas cermat. " katanya, selasa (18/3/2025).
Hal ini juga di...
PEKANBARU (HALUANPOS.COM)- Dewan Pimpinan Daerah (DPD ) Ittihadul Muballighin Kota Pekanbaru, menggelar Seresehan Latihan serta Diskusi Para Da'i (Ustadz) sekaligus Berbuka Puasa Bersama, Sabtu (22/3/2025).
Kegiatan ini bertempat di Cafe Serambi Kopi JL. Arifin Ahmad, kegiatan ini mengangkat Tema " sinergi Dai dalam menyampaikan Dakwah" Acara ini dihadiri Langsung Oleh Ketua DPD IM Pekanbaru Buya Abdi Hidayat, didampingi Sekjen DPD...
Labuhanbatu, Haluanpos.com- Tim Safari Ramadhan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Labuhanbatu yang dipimpin oleh Wakil Bupati H. Jamri, ST mengunjungi Masjid Al Falah Desa Pasar Tiga, Kecamatan Panai Tengah. Jumat (21/03) malam.
Rombongan tersebut turut dihadiri oleh Ketua Tim Penggerak PKK Ny. Wan Jumasari Dewi Jamri, Forkopimcam Kecamatan Panai Tengah, Sekretariat Dewan, beberapa Perwakilan OPD, Camat APBDESI, para Kepala Desa/Lurah dan jajarannya,...
Labuhanbatu, Haluanpos.com- Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu menggandeng Bulog KC Labuhanbatu bersama sejumlah perusahaan seperti Suzuya Supermarket, Suzuya Mall Rantauprapat, dan Berastagi Rantauprapat, untuk melaksanakan pasar murah di Halaman Kantor Camat Panai Hilir, Jalan Sentosa No 36, Lingkungan 4, Kecamatan Panai Hilir, Jumat (21/3).
Bupati Labuhanbatu, dr Hj. Maya Hasmita Sp.OG M.KM melalui Sekretaris Daerah Kabupaten Labuhanbatu, Ir. Hasan Heri Rambe, mengatakan...
Irman Sasrianto ; Gelar Kegiatan Penyebarluasan Perda Tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di Kelurahan Umban Sari
Admin Hpc -
PEKANBARU(HALUANPOS.COM)-Anggota DPRD Kota Pekanbaru, Irman Sasrianto melaksanakan kegiatan Penyebarluasan Perda Nomor 7 tahun 2024 Tentang Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di Kelurahan Umban Sari Kecamatan Rumbai sekaligus mengelar acara berbuka bersama dengan masyarakat. Jumat(21/3/25)
Dimana kegiatan Penyebarluasan Perda Nomor 7 tahun 2024 Tentang Kawasan Tanpa Rokok, dihadiri oleh ratusan masyarakat dari berbagai kelurahan serta tokoh masyarakat dan tokoh pemuda.
Adapun tujuan kegiatan...
MERANTI (HALUANPOS.COM)-- Wakil Bupati Kepulauan Meranti, Muzamil Baharudin SM MM, mengambil sumpah dan melantik sembilan pejabat dilingkungan Pemerintah Kabupaten Kepulauan Meranti, Jumat, (21/3/2025) di Ballroom Afifa Selatpanjang.
Sembilan pejabat tersebut terdiri dari Enam Pejabat Administrator dan Tiga Pejabat Pengawas.
Dalam arahannya, Wabup Muzamil mengatakan pelaksanaan promosi dan mutasi jabatan adalah hal biasa dalam penyelenggaraan pemerintahan dengan tujuan peningkatan karir Aparatur Sipil...
ROKAN HILIR (HALUANPOS.COM) Lembaga Pemasyarakatan atau Lapas Kelas II A Bagansiapiapi menggelar Buka Puasa Bersama seluruh jajaran beserta Warga Binaan. Buka puasa berlangsung di lapangan lapas Bagansiapiapi, kamis (20/03/24).
Buka puasa bersama ini merupakan yang kedua kalinya dilakukan yang mana tujuannya untuk menumbuhkan rasa kebersamaan, kekompakan serta menciptakan keamanan yang baik dan tata kehidupan Dilapas kelas II A Bagansiapiapi semakin...
Anggota DPRD Kota Pekanbaru, Ir Nofrizal, MM Gelar Kegiatan Penyebarluasan Perda Di Kecamatan Limapuluh
admin -
PEKANBARU(HALUANPOS.COM)-Anggota DPRD Kota Pekanbaru, Ir Nofrizal, MM mengelar kegiatan Nofrizal Penyebarluasan Perda Nomor 3 Tahun 2023 Tentang Penyelenggaraan Kesejahteraan Sosial serta mengelar buka bersama di Kelurahan Rintis Kecamatan Limapuluh kota Pekanbaru. Kamis(20/3/25)
Dalam acara tersebut, turut hadir tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan ratusan masyarakat dari kelurahan Rintis, Pesisir, Tanjung Rhu dan Kelurahan Sekip.
Dimana didalam acara Penyebarluasan Perda tersebut, Nofrizal menyampaikan...