Selasa, Maret 11, 2025

HPPMSR dan GMSR Pertanyakan Pembangunan Waterpark PT. Hutahaean

BENGKALIS (HPC)-Pengurus Besar Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sakai Riau merasa tersinggung denga sikap dari pihak PT HUTAHAEAN GROUP yang membangun waterpark yang berlokasikan di jalan mandiri RT 01/RW 08 Kel Air Jamban Kec Mandau...

Apel Siaga Penanggulangan Bencana Karhutla di Kab. Bengkalis

PEKANBARU-(HPC)- Bertempat di lapangan tugu jl Jend. Sudirman Kota Bengkalis Kec. Bengkalis dilaksanakan apel siaga penanggulangan bencana asap akibat kebakaran lahan dan hutan dikabupaten bengkalis tahun 2017. Apel yang bertemakan " komitmen bersama pemerintahan...

ANDIKA SAKAI: Meradang Terhadap LSM IPMPL Yang Menebar Isu Terhadap Bupati Bengkalis

PEKANBARU (HPC)-Adanya Pemberitaan yang masih menyinggung Persolan Ijazah palsu Bupati bengkalis Amril Mukminin. Membuat aktifis bengkalis ini angkat bicara dirinya menyikapi kalau persoalan ini sudah hampir satu tahun. “ kita menyikapi ada nya LSM yang...

Yuk ke Bengkalis Wisata ke syurga tersembunyi Pantai Selat Baru

PEKANBARU-(HPC)-  Pantai Selat Baru Terletak di Desa Selat Baru, Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau, Indonesia. Pantai Selat Baru merupakan pantai unggulan dan juga pantai terindah di Bengkalis, Nama Pantai Selat Baru ini diambil...

Even Kejuaraan Catur Terbesar se-Riau Berlangsung di Duri dan Hadirkan Norma Master Internasional

DURI-(HPC) - Kejuaraan Catur Terbuka Master dan Non Master MCC-DCC Serie VI 2017 yang berlangsung Sabtu (14/1/2017) di gedung Sopo Gabema, Jalan Rangau KM 3 Duri, merupakan iven catur terbesar di Riau ini dibuka...

Frustasi Kanker Prostat Tak Kunjung Sembuh Setelah 2 Kali Operasi, Warga Bengkalis Ini Akhiri...

BENGKALIS-(HPC)-Gantung diri kembali terjadi di Bengkalis. Jika sebelumnya wanita 2 anak di Sungai Bengkalis mengakhiri hidupnya karena frustasi penyakit diabetes tak kunjung sembuh, kali ini pria lanjut usia, Sumarto (67) warga Jalan Wonosari Tengah...

Pasang Lapaz Allah di Klenteng, Acai Sampaikan Permohonan Maaf kepada Umat Islam Secara Terbuka,...

BENGKALIS-(HPC)- Kasus pemasangan perhiasan dinding dan tasbih berlafaz Allah di tempat ibadah Kong Hu Cu di Jalan Lebay Wahid Desa Bantan Tua Kecamatan Bantan Bengkalis diselesaikan secara damai. Surya alias Acai, pengurus sekaligus pemilik tempat...

Pelantikan dan Pengukuhan Ratusan Pejabat Eselon III dan IV akan Digelar Di Halaman Kantor...

BENGKALIS-(HPC)- Jika tidak adahalangan, Pagi ini, Rabu (11/1/17), Bupati Bengkalis, Amril Mukminin dijadwalkan melantik ratusan pejabat eseon III dan IV di lingkungan Kabupaten Bengkalis. Karena jumlah pejabat yang akan dilantik sangat ramai, pelantikan akan...

. Hati-hati, Resto di Duri Nyaris jadi Korban Penipuan ‘Delivery Order’ Mengatasnamakan Polsek Mandau

DURI- (HPC) - Kapolsek Mandau, Kompol Ricky Ricardo dengan tegas menyatakan bahwa Polsek Mandau tidak pernah memesan apapun melalui telepon tanpa kenal dengan pemilik toko, warung, pemilik usaha ponsel atau bahkan meminta kirimkan pulsa Hal...

Kembalikan Uang Rp 18 Juta yang Ditemukannya di Parkiran Mall Mancy Duri, Satpam Ini...

DURI –(HPC)- Saat menemukan uang dalam tas dengan jumlah belasan juta, biasanya membuat orang tergiur untuk ingin memilikinya. Apalagi disaat kondisi ekonomi yang sulit saat ini, untuk menemukan orang yang jujur itu sangat sulit...