Selasa, Maret 11, 2025

APBD Meranti 2017 Disahkan Rp 1,17 Triliun

SELATPANJANG (HPC) Jelang harijadi Kepulauan Meranti ke-8, daerah ini mendapat kado berupa pengesahan anggaran yang tepat waktu. Dalam rapat paripurna DPRD, Rabu (7/12) malam, disahkan APBD tahun 2017 sebesar Rp 1,17 triliun. Anggaran Rp 1,17...

Kinerja DINSOS Meranti Tak Jelas Pendamping PKH Temui Bupati Di Kediaman

Laporan: Rudi SELATPANJANG (HPC) - Setelah mendapat Penghargaan dari Kementerian Sosial yang digelar dalam acara Pemantapan Korkab, Pendamping dan Operator Program Keluarga Harapan yang di gelar di Grand Central Pekanbaru mendapat 5 penghargaan atas kepedulian...

Taman Bunga Pak Muslim Layak jadi Tempat Pariwisata

Laporan : Pandri LC SELATPANJANG (HPC)- Taman bunga Pak Muslim yang terletak di Jl. budaya Selatpanjang kabupaten Meranti selalu di penuhi oleh puluhan pengunjung setiah harinya. Ini terlihat sudah ratusan dari masyarakat kabupaten meranti dari usia...

Eri sebut Irwan Nasir Bukan dalang Korupsi

SELATPANJANG (HPC) -Menyikapi tudingan delapan orang pendemo yang mengatasnamakan Koalisi Pemuda Pengawas Aset Riau di Kejati Riau, Kepala Bagian Humas Sekdakab Meranti, Ery Suhairi, mengatakan bahwa Bupati Kepaulauan, Drs H Irwan Nasir, bukanlah dalang...

Irwan Nasir di duga Dalang Korupsi di Meranti

PEKANBARU(HPC) - Delapan orang pengunjuk rasa dari Koalisi Pemuda Pengawas Aset (Koppas) Riau, berorasi di Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Riau, Kamis (18/8/2016) siang, mereka mendesak penegak hukum menindak Bupati Kepulauan Meranti, Irwan Nasir yang...

ZURIYADI FAHMI MENYERAHKAN GALANGGAN DANA DARI MASYARAKAT UNTUK M.ARZAHER

PEKANBARU (HPC)- Setelah melalui masa-masa kritis M.Arzaher Bin Sukri Bayi 6 Bulan kena serangan tumor ganas Allhamdulilah sekarang sudah bisa tertawa bersama keluarga berkat doa masyarakat seluruh Indonesia dan Luar Negeri . Tadi pagi Tanggal...

LUAR NEGERI IKUT MEMBANTU M.ARZAHER”Kita Kapan”

PEKAN BARU (HPC)-Allhamdullilah, Uluran tangan terus mengalir Sejumlah warga dan masyarakat yang ada di Riau maupun masyarakat luar Negeri Bangkok dan Thailand pun ikut membantu adik kita ini sudah mulai ada yang peduli dan...

BEASISWA TAK KELUAR Mahasiswa Meranti Siap Unjuk rasa Ke Pemkab

PEKANBARU (HPC)- Sudah lama menunggu hasil dari Pemerintah kabupaten kepulauan Meranti, terkait Pencairan Dana banntuan Beasiswa yang sampai hari ini tidak kunjung cair membuat Pengurus Ikatan Pelajar Mahasiswa Kabupaten Kepulauan Meranti(IPMK2M) gerah dengan sikap...

LK3 Dinsos Kab Meranti Sosialisasi Kelompok Penerima PKH

SELATPANJANG (HPC)-Lembaga Konsultasi kesejahteraan keluarga (LK3) Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kepulauan Meranti. melakukan sosialiasi kesalah satu kelompok penerima PKH (Program Keluarga Harapan) tentang manfaat pelayanan LK3. Sosialiasi terwujud berkat kerja sama dengan...

Upacara Perdana Bupati Meranti dipimpin H.Said Hasyim

Laporan: Wahyu Kurniawan SELATPANJANG (HPC)-Apel pagi tanggal 22 Februari 2015 dihalaman Kantor Bupati Kepulauan Meranti terlihat ada yang baru,kehadiran orang nomor dua Meranti Drs.H.Said Hasyim selaku Wakil Bupati Kepulauan Meranti terpilih periode 2016-2021,Perserta apel dihadiri...